ENGLISH EDUCATION SD AL AZHAR 1

Rabu, 31 Juli 2024

MATERI PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS KELAS 4/ RABU 31 JULI 2024

 Hari/Tanggal            : Rabu, 31 Juli 2024

Materi                         : Daily Activities

Kelas                           : 4

Capaian Pembelajaran :

Menyimak-Berbicara

Peserta didik mampu menggunakan bahasa Inggris untuk berinteraksi dalam lingkup situasi sosial dan kelas yang makin luas namun masih dapat diprediksi (rutin) menggunakan kalimat dengan pola tertentu.

Peserta didik mampu mengubah/mengganti sebagian elemen kalimat untuk dapat berpartisipasi dalam rutinitas kelas dan aktivitas belajar, seperti menyampaikan perasaan, menyampaikan kebutuhan, dan meminta pertolongan.

Peserta didik mampu memahami ide pokok dari informasi yang disampaikan secara lisan dengan bantuan visual, serta menggunakan kosa kata sederhana.

Peserta diidk mampu mengikuti rangkaian instruksi sederhana yang berkaitan dengan prosedur kelas dan aktivitas belajar dengan bantuan visual.

 

Menulis Mempresentasikan

Peserta didik mampu mengomunikasikan ide dan pengalamannya melalui gambar dan salinan tulisan.

Dengan bantuan guru, peserta didik mampu menghasilkan teks deskripsi dan prosedur sederhana menggunakan kata/frasa sederhana dan gambar.

 

Tujuan Pembelajaran :

1.      Peserta didik mampu menulis kosakata sederhana yang berkaitan dengan lingkungan kelas dan rumah dalam Bahasa Inggris menggunakan ejaan yang diciptakan sendiri oleh anak.



Salih and shalehah students and parents.


How are you today?
I hope you are always fine, healthy and happy.
 
Alhamdulillah, the blessing and praises belong to Allah SWT and our prophet Muhammad SAW who will always be followed for his sunnah.
My beloved students, bertemu lagi di pelajaran bahasa Inggris bersama Ms Dian. Apakah anak-anak semua masih ingat materi yang kita pelajari minggu lalu?
Coba sebutkan apa yang dipelajari oleh anak-anak shaleh and shalehah di pertemuan sebelumnya.
Yaps jadi kita sudah belajar tentang cara memperkenalkan diri. Alhamdulillah anak-anak semua sudah sangat baik dalam  memperkenalkan diri dalam bahasa Inggris.


Today we are going to the next material, yaitu tentang Daily Activities
Vocabulary Daily Activities

 



Wake up = Bangun

Brush my teeth = Menggosok gigiku

Comb my hair = Menyisir rambutku

Clean the house = Membersihkan rumah

Play with my friends = Bermain bersama teman-temanku

Water the flowers = Menyiram bunga

Take a bath = Mandi

Wash my face = Mencuci muka

Eat breakfast = Sarapan

Study at school = Belajar di sekolah

Watch TV = Nonton TV

Read a book = Membaca buku

Wash my hair = Keramas

Get dressed = Memakai baju

Go to school = Pergi ke sekolah

Come back from school = Pulang dari sekolah

Do my homework = Mengerjakan PR

Go to sleep = Pergi tidur

Have dinner = Makan malam

Take a break = Istirahat

Take a nap = Tidur siang

I have lunch = Makan siang

Play video games = Main video games

 






Nah itu tadi materi kita hari ini.

Jangan lupa untuk rajin-rajin belajar dan berlatih ya nak

Jangan lupa untuk menunaikan ibadah solat wajib, sunnah serta membaca Al Quran

The last I say wassalamu'alaikum wr wb.


KESIMPULAN: 

Semua peserta didik dapat memahami materi tersebut namun ada beberapa peserta didik yang kurang dalam pengucapan didaily a tivity seperti comb my hair ( menyisir rambut). 

 

Jumat, 26 Juli 2024

MATERI PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS KELAS 5/ JUMAT 26 JULI 2024

Kelas                                : V

Bidang Study                  : Bahasa Inggris
Tema                                : School/ school object

Pembelajaran ke-           : 1.

Tujuan Pembelajaran: 

1. Dengan diberikan contoh macam-macam benda yang ada di dalam kelas siswa dapat memahami macam-macam benda/ school object dalam bahasa inggris.

2. Peserta didik dapat mengulang kata-kata benda yang diucapkan guru dengan suara yang lantang.

3. Peserta didik dapat mengulang kata-kata benda yang diucapkan guru dengan pengucapan  yang benar.

 

Assalamu'alaikum shalih, shalehah students and parents.

How are you today? Apa kabarnya hari ini?

I hope you are always fine, healthy, and happy.

Semoga selalu baik, 

 

Alhamdulillah, the blessing and praises belong to Allah SWT and our prophet Muhammad SAW who will always be followed for his sunnah.

Seperti biasa, before we start the lesson, don't forget to:

1. Say bismillah

2. Perform Dhuha prayer

3. Read the Holy Qur'an

 

Well students , 

 

Today we are going to learn a new chapter:  School/ School object.

Untuk itu, silahkan anak-anak memahami cara memperkenalkan diri melalu video dibawah ini ya : 


Untuk materi school object atau thing int he classroom ini ms hanya membahas sedikit karena kalian sudah banyak yang faham ya, dan di school object inu kalian akan banyak latihan. Namun sebelum kalian mengerjakan latihan kita akan melihat video dibawah ini :





Setelah melihat video diatas dan mengikuti cara membaca nya kalian insyaaalah sudah tidak lupa lagi dengan school object.

Kalo sudah melihat video dan hari ini kita akan mengerjakan latihan school object dibawah ini:

My shaleh and shalehah students berikut tadi adalah pembelajaran kita hari ini. I hope you learn something new today

Don't forget to always study and practice

Don't forget to pray and read Holy Qur'an

The last I say wassalamu'alaikum wr wb.

 


Kamis, 25 Juli 2024

MATERI PEMBELAJARAN KELAS 6/ KAMIS 25 JULI 2024

 

Kelas 6 

KD : Merespon instruksi sangat sederhana dengan tindakan secara berterima dalam konteks kelas dan sekolah 

Tujuan pembelajaran : 

- Peserta didik dapat mengulang kata-kata direction yang diucapkan guru dengan suara yang lantang dengan baik dan benar.

Peserta didik mampu memahami  kata-kata direction yang diucapkan guru dengan pengucapan  yang benar.




 

😊😊Hello everyone !! 😊😊

How are you today ? .....

Sebelum masuk ke materi  direction selanjutnya, hari ini akan melanjutkan diretion lebih ke vocabulary berkenaan dengan direction. 

Namun untuk hari ini akan menambah kosa kata direction mengenai petunjuk tempat dan arah, ada banyak vocabulary mengenai direction ini namun kita akan mempelajari yang sering dipakai saja.

Berikut vocabulary yang ada pada petunjukk tempat dan arah dan penanda jalan:



Kosa Kata Penunjuk Tempat dan Jalan

Highway – Jalan raya
Crossroad – Perempatan
Junction – Persimpangan jalan
T-junction – Pertigaan
Signpost – Rambu jalan
Walkway – Gang / Jalan setapak
Intersection – Persimpangan
Bridge – Jembatan
Freeway – Jalan bebas hambatan
Lane – Jalur
Overpass – Jembatan penyebrangan
Alley – Gang
Boulevard – Jalan raya
Tunnel – Terowongan
Shortcut – Jalan potong
Zebra crossing – Zebra cross / Jalur penyebrangan pejalan kaki
Traffic lights – Lampu lalu lintas

Country road – Jalanan pedesaan
Exit ramp – Jalan keluar
Bridge – jembatan
High way – Jalan raya
Paved road – Jalan aspal
Short cut – Jalan pintas/jalan tol
Dead end – Jalan buntu
Round about – Bundaran jalan
Three junction – Pertigaan
Crossover – Penyeberangan jalan
Crossroad – Perempatan/persimpangan jalan
Fly over – jembatan layang
Circle – Bundaran
Five road intersctions – Simpangan lima
Traffic circle – Bundaran
Sidewalk – Trotoar
Border – Perbatasan
Intersection … – perempatan
T-Junction … – pertigaan

Dari vocabulary diatas peserta didik dapat menghafal bagian atas terlebih dahulu, dan  setelah menghafal kita akan beralih e writing yaitu menjawab soal berikut :

 






Berikut latihan kita untuk hari ini, selamat mengerjakan.





 

 

Rabu, 24 Juli 2024

MATERI PEMBELAJARAN KELAS 4/RABU 24 JULI 2024

 Kelas                                : 4

Bidang Study                  : Bahasa Inggris
Tema                                : Self Introduction

Pembelajaran ke-           : 1

Tujuan Pembelajaran :

1. Diberikan ilustrasi sederhana, peserta didik dapat mengidentifikasi kosa-kata self introduction dalam bahasa Inggris dengan baik.

2. Diberikan ilustrasi sederhana, peserta didik dapat menuliskan kosa-kata self introduction dengan tepat


Assalamu'alaikum shalih, shalehah students and parents.

How are you today? Apa kabarnya hari ini?

I hope you are always fine, healthy, and happy.

Semoga selalu baik, 

 

Alhamdulillah, the blessing and praises belong to Allah SWT and our prophet Muhammad SAW who will always be followed for his sunnah.

Seperti biasa, before we start the lesson, don't forget to:

1. Say bismillah

2. Perform Dhuha prayer

3. Read the Holy Qur'an

Well students , 

 

Today we are going to learn a new chapter: SELF INTRODUCTION .

Untuk itu, silahkan anak-anak memahami cara memperkenalkan diri melalu video dibawah ini ya : 

 



My beloved students. Berikut tadi adalah video tentang cara memperkenalkan diri .

Untuk berlatih hari ini bacalah deskripsi berikut:

1. Pahami cara memperkenalkan diri dalam bahasa inggris melalui video diatas

2. Dibawah ini adalah lembar kerja Self Introduction .

3. Lengkapi kalimat yang ada dalam lembar kerja diatas sesuai dengan data diri anak-anak kedalam selembar kertas .

 

My shaleh and shalehah students berikut tadi adalah pembelajaran kita hari ini. I hope you learn something new today

Don't forget to always study and practice

Don't forget to pray and read Holy Qur'an

The last I say wassalamu'alaikum wr wb.





Selasa, 16 Juli 2024

MPLS SD AL AZHAR 1 BANDAR LAMPUNG / KAMIS 18 JULI 2024

Assalamualaikum...
 

Hello everyone !! 

How are you today ? .....

Tahun ajaran baru sudah di depan mata. Pada awal tahun, khusus nya di bulan juli ini tepatnya pada tanggal 15 Juli 2024 biasanya anak sekolah akan dihadapkan dengan MPLS atau Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah.




Untuk MPLS hari pertama kalian sudah berkenalan dengan guru – guru hebat di SD AL AZHAR 1 BANDAR LAMPUNG.

MPLS Day-1

Dan untuk hari MPLS hari ke- 2 ini tepat nya pada 16 juli 2024 peserta didik akan diajak pengenalan sekolah serta visi dan misi sekolah.




Kemudian di hari MPLS kek -3 peserta didik akan di kenalkan ektrakurikuler yang ada di SD AL-AZHAR 1 BANDAR LAMPUNG.




Baiklah peserta didik sampai disini dulu MPLS dari SD AL AZHAR 1, kami ucapkan selamat bergabung di SD AL azhar 1.