ENGLISH EDUCATION SD AL AZHAR 1

Rabu, 17 Januari 2024

MATERI PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS KELAS 3/ RABU 17 JANUARI 2023

 

KD : Merespon instruksi sangat sederhana dengan tindakan secara berterima dalam konteks kelas dan sekolah 

Tujuan pembelajaran : 

Tujuan Pembelajaran :

1. Peserta didik dapat memahami tentang lima panca Indra dalam bahasa Inggris dengan benar.

2.  Peserta didk dapat menyebutkan lima panca indra dalam bahasa Inggris dengan benar.

3.  Peserta didik dapat mengetahui fungsi dari lima panca indra dalam bahasa Inggris dengan benar.

Assalamu'alaikum shalih and shalehah students and also parents.

How are you today?

I hope you are always fine, healthy and happy.

 

Alhamdulillah, the blessing and praises belong to Allah SWT and our prophet Muhammad SAW who will always be followed for his sunnah.

Seperti biasa, before we start the lesson, don't forget to:

1. Say bismillah

2. Perform Dhuha prayer 

3. Read the Holy Qur'an.

 

In the previous meeting, we learned about parts of our body. You all did a great job with the practice.

Terkhusus untuk hari ini, kita akan coba untuk belajar sesuatu yang lebih spesifik dari pertemuan sebelumnya.





Today we are going to learn about five human sense (5 panca indera serta fungsinya)



Five senses atau dalam bahasa Indonesia disebut lima panca indera membantu kita untuk mengenal dunia di sekitar kita melalui:

1. Penglihatan (sight)

2. Pendengaran (hearing)

3. Penciuman (smell)

4. Pengecapan (taste) dan 

5. Sentuhan (touch)

Untuk belajar five senses mari kita simak video berikut ya:



Five senses dalam tubuh kita dapat bekerja dengan baik jika adanya 5 bagian tubuh di bawah ini. Beirkut juga Ms, Fitri sebutkan Kata Kerja (verb) yang bisa anak-anak shaleh and shalehah di dalam kalimat sederhana:

1. Sight

-  Part of body = Eyes

- Verb = See

- I can see the blue sky

 

2. Hearing

- Part of body = Ears

- Verb = Hear

- I can hear the sound of music

 

3. Smell

- Part of body = Nose

- Verb = Smell

- I can smell your perfume

 

4. Taste

- Part of body = Tongue

- Verb = Taste

- I can taste this sweet cake

 

5. Touch

- Part of body = Skin/hand

- Verb = Touch

- I can touch my eyes

 

Now students, please make 5 sentences using:

1. I can see ____

2. I can hear ___

3. I can smell ____

4. I can taste ___

5. I can touch ____

 

that's today's lesson. I hope you learn 







 


 

 

 

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar